
WARA I TNI AU
Biro Wara mengusahakan agar Wara dapat bekerja secara efektif dan efisien secara penuh terintegrasikan dalam piramida tenaga kerja TNI Angkatan Udara. Semua kebijaksanaan mengenai anggota militer, secara langsung maupun tidak langsung, dapat diterapkan untuk anggota Wara dengan pengecualian seminim mungkin.
Sejarah Lengkap - TNI AU
Wara. Dulu, di awal pembentukannya 12 Agustus 1963, Wanita TNI Angkatan Udara (Wara) memang merupakan realisasi emansipasi wanita. Mereka ingin sama seperti pria, termasuk menjadi anggota militer Angkatan Udara.
Usia 61 Tahun, Peran Wara Semakin Besar dan Penting …
Aug 13, 2024 · Memasuki usia ke-61 tahun, peran Wanita TNI Angkatan Udara (Wara) semakin besar dan sangat penting dalam mendukung pelaksanaan tugas TNI Angkatan Udara. Dengan emansipasi wanita, bidang tugas wanita khususnya di TNI Angkatan Udara sudah semakin luas dan bahkan pekerjaan yang identik dengan laki-laki, saat ini sudah diisi oleh wanita, seperti ...
Secara Daring, Wara Seskoau Ikuti Pembekalan Wara Se-Indonesia
Secara daring, Wanita Angkatan Udara (Wara) Seskoau mengikuti pembekalan Wara se-Indonesia dari Bangsal Srutasala, Seskoau, Lembang, Bandung Barat, yang secara luring atau tatap muka di GSG Suharnoko Harbani, Mabesau, Cilangkap, Jakarta Timur.
Wara Koharmatau Rayakan HUT Ke-61 Wanita TNI Angkatan …
Aug 1, 2024 · Kegiatan diawali dengan pembekalan dari Aspers Kasau Marsda TNI Djohn Amarul, S.A.B., yang menyampaikan tema "Wara Ampuh", sebuah konsep yang mengedepankan kesiapan Wanita TNI Angkatan Udara untuk mewujudkan TNI AU yang "AMPUH".
Jelang HUT Wara ke-61, Ny. Isa M. Tonny Harjono Beri ... - TNI AU
Aug 1, 2024 · Isa M. Tonny Harjono selaku ibu Winayadhati Kanya Sena (Ibu Asuh Wara) memberikan pembekalan kepada Wanita Angkatan Udara (Wara) dalam rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-61 Wara di di Gedung Serbaguna (GSG) Soeharnoko Harbani, Denmabesau, Jakarta.
Informasi - Rekrutmen - TNI AU
Alamat . Dinas Penerangan TNI Angkatan Udara Mabes AU Cilangkap Gedung B1 Lantai 1 Jakarta Timur 13870, Indonesia
Wara Lanud H. AS Hanandjoeddin Gelar Syukuran HUT Ke-61 …
Peringatan HUT Wara tahun ini mengusung tema, "Dengan Dilandasi Semangat Kanya Bakti Sejati, Wara Siap Mewujudkan TNI AU yang Adaptif, Modern, Profesional, Unggul, dan Humanis, serta Dicintai Rakyat dalam Menjaga Kedaulatan Nasional".
Wara Koharmatau Perkuat Solidaritas di Pertemuan Rutin …
Jan 7, 2025 · TNI AU. Bandung. Wanita Angkatan Udara (Wara) Koharmatau turut hadir dalam kegiatan Pertemuan Rutin Wara Bakorda Bandung yang berlangsung di Gedung Antariksa, Lanud Husein Sastranegara, Bandung, Selasa (07/01/2025). Kegiatan yang rutin digelar setiap tiga bulan ini diikuti oleh seluruh Wara yang bertugas di wilayah Bandung.
Wara Wilayah Solo Gelar Syukuran Peringatan ke-61 HUT Wara
Aug 12, 2024 · TNI AU. Surakarta, Lanud Smo. Wanita TNI Angkatan Udara (Wara) wilayah Solo menggelar syukuran peringatan ke-61 Hari Ulang Tahun Wara tahun 2024 di Gedung Grha Dirgantara Lanud Adi Soemarmo, Senin (12/08/2024).
- Some results have been removed