
Ada sekitar 90 jenis nematoda yang dapat memarasit wortel, yang paling merusak adalah nematoda puru akar/NPA (Meloidogyne spp.). Tanaman wortel yang sakit menjadi kerdil, daunnya kusam dan menguning, mudah layu, serta umbinya bercabang-cabang, bentuknya berubah dan permukaannya kasar atau berambut sehingga tidak laku dijual.
Deteksi dan Identifikasi Nematoda Puru Akar (Meloidogyne …
Jan 31, 2020 · Identifikasi spesies nematoda puru akar (Meloidogyne spp.) pada umbi kentang asal Pengalengan dan Kertasari, Kabupaten Bandung, Jawa Barat [skripsi]. Bogor (ID): Institut Pertanian Bogor. Khan MR, Handoo ZA, Rao U, Rao SB, Prasad JS. 2012.
Bahan yang digunakan adalah sampel akar yang terserang puru akar, air ledeng, aquades, air panas, kertas label, cotton blue dan formalin 5%. Prosedur Penelitian
Identifikasi terhadap nematoda puru akar (NPA) saat ini umumnya dilakukan berdasarkan karakter morfologi dan molekuler dengan menggunakan ITS rDNA. Rahman et al (2018) melaporkan bahwa identifikasi nematoda berdasarkan karakter morfologi memerluan ketelitian tinggi dan perlu didukung hasil identifikasi molekuler menggunakan
Bioekologi Nematoda Puru Akar Meloidogyne spp. - Blogger
Nematoda puru akar menyerang tanaman melalui ujung akar dan menyebabkan terbentuknya pembengkakan akar. Akibat terbentuknya puru tersebut penyerapan hara dan air oleh tanaman menjadi terhambat dan terjadi aliran fotosintat dari bagian atas tanaman menuju puru akar, yang kemudian menjadi sumber nutrisi nematoda, akibatnya pertumbuhhan tanaman ...
Nematoda puru akar (NPA) ini bersifat parasit obligat dan tersebar luas di daerah tropis dan subtropis, bersifat polifagus karena dapat menyerang lebih dari 2000 spesies tumbuhan (Taylor dan Sasser, 1978).
Pengenalan Jenis-Jenis Nematoda dan Gejala Kerusakan yang ...
Sep 16, 2019 · Nematoda yang menyerang tanaman tomat adalah Meloidogyne sp. akibat serangan nematoda spp., diantaranya pertumbuhan tanaman terhambat dan kerdil, perakaran banyak bintil atau yang biasa disebut puru akar, tanaman layu dan kemudian mati.
Perkembangan Populasi Nematoda Puru Akar (Meloidogyne spp.) …
KHOTIMAH, NURUL; WIJAYA, I NYOMAN; SRITAMIN, MADE. Perkembangan Populasi Nematoda Puru Akar (Meloidogyne spp.) dan Tingkat Kerusakan Pada Beberapa Tanaman Familia Solanaceae. Jurnal Agroekoteknologi Tropika (Journal of Tropical Agroecotechnology), [S.l.], p. 23-31, jan. 2020. ISSN 2301-6515.
Nematoda puru akar (NPA) Meloidogyne spp. merupakan salah satu patogen penting pada berbagai tanaman hortikultura dan beberapa tanaman pangan di Indonesia. Infeksi NPA mampu menurunkan kuantitas...
(PDF) Identifikasi Nematoda Puru Akar, Meloidogyne graminicola…
Aug 1, 2015 · Penelitian ini bertujuan untuk menguji potensi bakteri endofit dalam mengendalikan nematoda puru akar (NPA) M. graminicola pada tanaman padi.
- Some results have been removed