Safenet menyayangkan proses pembahasan revisi Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia (revisi UU TNI) yang dinilai tidak transparan dan tidak partisipatif.
Yustina Waimbo (45), salah satu orangtua siswa mengatakan, anaknya yang berada di kelas dua mengeluh karena ia harus belajar di sekolah lain.