Pemenggalan nama Stadion Maguwoharjo jadi sorotan Gubernur DIY, Sultan HB X. Netizen ramai mengkritik dan memberi saran terkait penulisan yang keliru.