News

Keberadaan Bukit Salib berkelindan dalam legenda hantu, keajaiban dan kisah perlawanan yang heroik. Sekitar 11km di luar kota Siauliai di Lithuania utara, gundukan tanah tua seolah membungkuk ...
Umat Kristiani melakukan visualisasi Jalan Salib di kawasan Gereja Salib Suci, Cilincing, Jakarta Utara, Jumat (18/4/2025). Pelaksanaan ibadah Jumat Agung sendiri terdiri dari beberapa rangkaian.